Search

Tips Menangani 3 Jenis Toxic People Ini di Kantor - Fimela.com

Fimela.com, Jakarta Toxic people bisa kamu temui di manapun, termasuk di kantor. Namun, toxic people di kantor masih harus dibagi menjadi beberapa jenis lagi agar kamu bisa memahami cara menangani masing-masing karakter.

Dilansir dari purewow.com, Jumat (27/12/2019), berikut ini adalah beberapa jenis toxic people di kantor dan cara mengatasinya. Penasaran?

1. Jerk

Jerk adalah jenis toxic people yang akan sangat mengganggu di depan matamu tanpa ragu. Namun, terkadang mereka juga sangat hebat dalam pekerjaan.

Cara menangani toxic people seperti ini adalah dengan mendengarkan mereka, kamu harus benar-benar berempati. Kemungkinan besar mereka memiliki masa lalu yang buruk atau pernah diperlakukan buruk di tempat kerja sebelumnya, dan ia merasa perlu melakukan hal yang sama agar tidak terluka lagi.

Empati tidak sama dengan membuka diri. Tipe toxic people yang satu ini berpotensi merusak reputasi dan menyalahgunakan kerentananmu, hindari mereka sebisa mungkin.

Let's block ads! (Why?)



"jenis" - Google Berita
December 29, 2019 at 05:00PM
https://ift.tt/2QzYnJU

Tips Menangani 3 Jenis Toxic People Ini di Kantor - Fimela.com
"jenis" - Google Berita
https://ift.tt/2Mt5ZeO

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Tips Menangani 3 Jenis Toxic People Ini di Kantor - Fimela.com"

Post a Comment


Powered by Blogger.